Rabu, 09 Desember 2015

CARA MEMBUAT TAMAN VERTIKAL SENDIRI

Mudahnya cara membuat taman vertikal garden sendiri  dirumah.

cara membuat taman vertikal sendiri dengan tanaman dinding dirumah
Tanaman Dinding dari botol bekas 




Membuat taman vertikal garden sederhana

Banyak  cara mudah membuat taman vertikal garden sendiri model minimalis dirumah mengunakan tanaman dinding, saat ini tidak sulit mencari media  di sekeliling kita yang dapat dimanfaatkan untuk membuat taman vertikal garden minimalis sendiri dirumah anda menggunaka tanaman dinding. Membuat taman vertikal garden sendiri  minimalis dirumah dengan tanaman dinding dengan biaya murah bisa anda wujudkan dengan daya kreasi anda sendiri. Dalam membuat taman vertikal garden sendiri model  minimalis hal yang perlu di lakukan adalah sebagai berikut :

1. Tetapkan  media apa  saja, contoh media tanam taman vertikal garden dari botol air meneral atau  dari barang bekas yang sudah tidak terpakai  yang ingin anda gunakan sebagai media tanam dalam membuat taman vertikal garden sendiri dirumah menggunakan tanaman dinding  .
2. Tentukan dalam membuat taman vertikal garden dirumah sendiri, jenis pohon taman vertikal garden  atau tanaman hias vertikal atau tanaman dinding yang akan digunakan.
3. Siapkan peralatan untuk membuat taman vertikal garden dirumah sendiri seperti, Pisau Kater : untuk memotong melubangi media botol aqua bekas yang akan kita gunakan sebagi  media tanam dalam membuat taman vertikal garden dirumah sendiri, Palu atau Martil, paku : Untuk menggantung media tanam saat anda telah selesai atau sudah jadi membuat media tanaman dindingnya  untuk taman vertikal garden itu. 
4. Setelah semuanya siap masukan sekam kedalam botol bersama tanaman hias vertikal atau tanaman dinding  yang telah anda pilih.



Mudah bukan membuat taman vertikal garden sendiri dirumah menggunakan tanaman dinding baik minimalis atau sederhana, anda dapat mencobanya dengan media lainya serta berkreasi sesuai keinginan anda sendiri. Model rak tanaman vertikal garden atau tanaman dinding juga bisa menjadi kreasi dalam membuat taman vertikal sendiri dirumah yaitu dengan menyusun botol botol bekas agar menyatu satu sama yang lainya sehingga menjadi model rak tanaman vertikal garden  atau tanaman dinding dirumah  anda. Kaleng bekas juga bisa anda gunakan membuat taman vertikal garden sendiri menggunakan tanaman dinding dirumah. Membuat taman vertikal garden sederhana  dirumah tidak harus menggunakan bahan bahan yang mahal akan tetapi fungsi serta tujuan dari membuat taman vertikal sendiri dirumah menggunakan tanaman dinding sudah terpenuh dalam rangka membuat hijau suasana rumah anda menjadi sejuk dan asri. Dengan anda membuat taman vertikal garden sendiri dirumah mudah mudahan anda dapat menularkan kepada teman  kerabat, om, tante, nenek, bule, pakle,  agar juga dapat membuat taman vertikal atau tanaman dinding sendiri dirumahnya masing masing, dengan demikian dalam rangka mengurangi dampak dari pemanasan global minimal dirumah kita sendiri menjadi sedikit berkurang hawa panasnya dengan hadirnya taman vertikal garden atau tanaman dinding sederhana dirumah kita masing masing. Demikian cara membuat taman vertikal garden sendiri dengan menggunakan tanaman dinding  dengan memanfaatkan barang bekas yang sudah tidak terpakai. Selamat Mencoba Salam GO GREEN.



TIANG LAMPU JALAN MURAH




Tidak ada komentar:

Posting Komentar